Ada Lomba Panjat Pinang Saat Perayaan Lebaran Ketupat di Desa Molibagu

Lomba panjat pinang, Sabtu (29/4/2023), untuk memeriahkan Lebaran Ketupat di Desa Molibagu, Kecamatan Bolaang Uki, Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, Sulut. (Foto: Alwik Abdullah/DetikManado.com)

“Aneka perlombaan, termasuk panjat pinang ini memang digelar setiap tahun untuk menyambut perayaan Lebaran Ketupat,” ungkap dia.

Sukron, salah seorang peserta lomba panjat pinang, mengaku sangat senang bisa ikut dalam lomba panjat pinang karena bisa naik hingga ke puncak. Bahkan dia berhasil mendapat hadiah sepeda setelah sebelumnya bersusah payah untuk bisa mencapai puncak.

 

Penulis: Alwik Abdullah

Editor: Yoseph Ikanubun

Komentar Facebook