“Jadi pada dasarnya ini merupakan bagian daripada apa yang terjadi di masa lalu, sebab hidup itu membentuk pola,” singkatnya.
Dalam kesempatan tersebut, Ketua FKMTK 2020-2021, Mirwan Ishak juga menyampaikan harapan pada usia ke-16 tahun FKMTK Minahasa.
“Saya berharap agar FKMTK selalu jadi rumah bersama untuk manusia Tidore yang ada di Minahasa, dan tetap memegang teguh falsafah fo marimoi karena dengan begitu kita bisa mencapai tujuan bersama,” kunci Miron sapaan akrabnya ini.
Diketahui, diskusi ini dihadiri sejumlah anggota dan alumni FKMTK serta organisasi di luar FKTMK. (***/rf)
Komentar Facebook