Rektor Unsrat Berharap Pengelolaan Arsip Lebih Modern

Rektor Unsrat Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat MSc DEA bersama pelaksana dan peserta Bimtek.

Manado,DetikManado.com – Guna meningkatkan pemahaman dan ketrampilan di bidang pengarsipan, Unsrat Manado menggelar Bimtek Pengelolaan Arsip Dinamis, Rabu (03/07/2019).

Rektor Unsrat Prof Dr Ir Ellen Joan Kumaat MSc DEA dalam sambutannya mengatakan, sesuai amanat UU Nomor 43 Tahun 2009, bahwa Arsip adalah rekaman kegiatan atau peristiwa dalam berbagai bentuk dan media.

Bacaan Lainnya

Rekaman itu sesuai dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang dibuat dan diterima oleh lembaga negara, pemerintahan daerah, lembaga pendidikan, perusahaan, organisasi politik, organisasi kemasyarakatan, dan perseorangan. “Hal itu terkait dalam pelaksanaan kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara,” ujarnya.

Komentar Facebook

Pos terkait