Dalam kesempatan tersebut Wali Kota mengingatkan betapa pentingnya kegiatan edukasi seperti ini untuk generasi muda di Kota Bitung.”Kenapa pemuda-pemuda harus mendapatkan informasi ini karena mereka adalah harapan bangsa, jika pemuda-pemuda kita sudah terlibat dengan Narkoba, Seks Bebas, HIV-AIDS, serta bahaya Radikalisme dan Hoax maka akan jadi pemuda yang kurang berguna untuk masa depan,” jelas Lomban. (rau)
Pesan Wali Kota Bitung Saat Kegiatan Sosialisasi Bahaya Narkoba
Komentar Facebook