“Misalnya kenapa wajah kita terlihat lebih tua dari usia kita, ini contoh dampak penggunaan kosmetik palsu,” ujar Felly.
Selain itu juga warga diminta mewaspadai oba-obat palsu yang justru bisa mengganggu kesehatan. Padahal tujuannya untuk menyembuhkan, yang terjadi justru menimbulkan masalah.
“Hal-hal ini bisa terjadi pada keluarga kita, dan menjadi masalah. Ini harus diwaspadai,” ujarnya.
Dalam kesempatan itu, Felly juga membahas berbagai program BKKBN dalam upaya meningkatan ketahanan keluarga menuju keluarga yang berkualitas. (*)